Komunikasi akademis
- email: cleo.yusainy@ub.ac.id
Kontrak kuliah
- Toleransi keterlambatan kehadiran di kelas maksimal 10 menit. *Sudah meletakkan tas, notebook, atau benda-benda pribadi lain di kelas tidak sama dengan sudah hadir.
- Tidak ada toleransi untuk plagiasi.
- Tidak ada toleransi untuk keterlambatan pengumpulan kuis, tugas, dan laporan praktikum.
Rencana Pembelajaran Semester Genap 2019-2020
Referensi utama
- American Psychological Association. (2019). Publication Manual of the American Psychological Association (7th ed.). American Psychological Association.
Referensi pendukung
- Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2016). Kamus besar Bahasa Indonesia. Diuduh dari https://kbbi.kemdikbud.go.id/
- Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2011). Buku seri penyuluhan. http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/lamanbahasa/node/49
- Joreiman, J. & Van Lange, P. A. M. (2015). How to publish high-quality research. Washington DC: American Psychological Association.
- Program Studi S1 Psikologi Universitas Brawijaya. (2019). Modul skripsi. https://psikologi.ub.ac.id/wp-content/uploads/2019/10/Modul-SKRIPSI-2019-PUBLISH.pdf
- Researcher Academy-Elsevier. (t.t.). E-learning modules. https://researcheracademy.elsevier.com/
- Stenberg R.J., & Stenberg, K. (2010). The psychologist’s companion: A guide to writing scientific papers for students and researchers (5th ed.). Cambridge University Press.
- Yusainy, C. (2019). Panduan riset eksperimental dalam Psikologi, edisi revisi. UB Press.
DISKUSIKAN
- Karya seperti apa yang layak disebut sebagai karya ilmiah?
- Apa saja keunggulan karya ilmiah yang dipublikasikan dalam bentuk tulisan?
- Di antara beragam bentuk tulisan ilmiah, mengapa tulisan yang dipublikasikan dalam bentuk artikel jurnal dianggap sebagai “golden standard“?
MODUL I [tautan dibuka dengan email UB]
- Ragam karya ilmiah [pdf]
- Kredibilitas penerbit jurnal nasional
- Kredibilitas penerbit jurnal internasional
- Terindeks Scopus: https://www.scimagojr.com/journalrank.php atau https://www.scopus.com/sources
- Terindeks Web of Science: https://mjl.clarivate.com/home
- Sitasi: https://scholar.google.com/
- Kredibilitas penerbit jurnal yang dianggap meragukan
LATIHAN
- Artikel jurnal internasional: Yusainy, C., & Lawrence, C. (2014). Relating mindfulness and self-control to harm to the self and to others. Personality and Individual Differences, 64, 78–83. https://doi.org/10.1016/j.paid.2014.02.015
- Informasi populer berbasis internet:
MODUL II [tautan dibuka dengan email UB]
- Strategi menulis tinjauan literatur [ppt]
- Contoh tinjauan literatur sebagai tipe manuskrip vs. sebagai bagian dari manuskrip: Yusainy, C. (2013). Overcoming aggression: Musing on mindfulness and self-control. PhD Thesis. Nottingham: Scholl of Psychology University of Nottingham. http://eprints.nottingham.ac.uk/13467/1/Cleo_Yusainy_Overcoming_aggression.pdf
LATIHAN
- Bacalah bagian “latar belakang” skripsi: Syamsuri, C. S. (2018). The game of Petyr “Littlefinger” Baelish: Peran trait mindfulness sebagai moderator pengaruh envy terhadap deception dalam proses negosiasi. Skripsi. Malang: Program Studi S1 Psikologi Universitas Brawijaya. https://placeboresearchgroup.org/portfolio/envy-and-deception/ [link PDF skripsi]
- Latihan 1: Tentukan organisasi outline bagian “latar belakang” skripsi tersebut. Sebutkan: tema, sub-heading, dan nomor paragraf yang relevan.
- Latihan 2: Identifikasi fungsi tinjauan literatur pada bagian “latar belakang” skripsi ini. Sebutkan minimal satu nomor paragraf dan cuplikan kalimat yang mewakili fungsi tinjauan literatur dari A-E
Referensi utama
- Joreiman, J. & Van Lange, P. A. M. (2015). How to publish high-quality research. American Psychological Association.
- Rocco, T. S., & Plakhotnik, M. S. (2009). Literature reviews, conceptual frameworks, and theoretical frameworks: Terms, functions, and distinctions. Human Resource Development Review, 8(1), 120–130. https://doi.org/10.1177/1534484309332617
- Stenberg R.J., & Stenberg, K. (2010). The psychologist’s companion: A guide to writing scientific papers for students and researchers (5th ed.). Cambridge University Press.
Menindaklanjuti SE Rektor Universitas Brawijaya No. 3071/UN10/HK.05.4/2020 tentang Peningkatan Tindakan Pencegahan Penyebaran Corona Virus Desease (COVID-19):
- Mulai pertemuan ke-9 seluruh proses pembelajaran (praktikum, konsultasi, kuliah) serta Evaluasi no. 1-5 dilakukan secara daring melalui Google Classroom masing-masing kelas.
- Kami sangat mendorong mahasiswa untuk membuat risalah ilmiah (individual) di media massa yang dapat mencerdaskan masyarakat luas mengenai pandemi COVID-19 dari perspektif Psikologi.
- Untuk risalah yang berhasil dimuat di media massa cetak maupun online akan memeroleh nilai A untuk matakuliah Teknik Penulisan Karya Ilmiah, dengan catatan mahasiswa tetap memenuhi jumlah minimal tatap muka dan mengikuti semua proses evaluasi. Contoh publikasi risalah mengenai topik tersebut Kalaupun harus panik, paniklah d iawal.