Association for Psychological Science (APS) Grants

Plato, dalam The Sophist mengingatkan, “Thinking that one knows a thing when one does not know it. Through this, I believe, all the mistakes of the mind are caused in all of us.” 

Dalam dunia sains, mekanisme self-correcting adalah niscaya sebab kredo utamanya mengurangi kekeliruan. Psikologi adalah salah satu bidang yang sedang berjuang agar tetap ilmiah. Maka, menjaga Psikologi dari pseudosains dan desain penelitian yang lemah, adalah langkah yang harus ditempuh. Kontribusi Placebo Research Group dalam hal ini memeroleh dukungan pendanaan dari organisasi profesi internasional  Association for Psychological Science (APS), dan dapat diakses melalui tautan di bawah ini.

%d bloggers like this: